Cara Sehat Mengolah Daging Kambing dan Sapi


Cara Sehat Mengolah Daging Kambing dan Sapi - Kambing dan sapi merupakan hewan yang dikurbankan untuk Lebaran Haji. Dan seharian ini, semua orang sibuk memotong dan mengolah daging kurban tersebut. Kerap kali, karena tak tahu caranya, banyak yang bingung bagaimana mengolahnya.

Berikut adalah cara mengolah daging yang bisa dipakai bila Anda mendapat jatah kurban:

1. Saat memanggang, pilih potongan daging merah tanpa lemak yang dapat mengurangi kemungkinan flare-up atau asap tebal yang meninggalkan karsinogen di dalam daging.


2. Apabila memanggang, sebaiknya masak di atas api sedang atau panas yang tidak langsung. Jangan dengan panas tinggi yang dapat menyebabkan kandungan gizi pada daging hilang.

3. Tidak memasak terlalu lama yang akan membuat warna dan tekstur daging hilang.

4. Bila diolah dengan menggoreng, sebaiknya menggunakan minyak panas yang membuat suhu daging tetap terjaga.
5. Pertama, harus diingat bahwa daging mengandung lebih dari senyawa penyebab kanker. Supaya daging tidak gosong, pastikan bahwa daging yang dimasak bersuhu aman.

6. Untuk mendapatkan daging yang dibakar atau terpanggang bertekstur empuk, dalam keadaan mentah yang akan dipotong-potong sesuai selera, sebaiknya tutup memakai daun pepaya. Daging kambing mentah yang ditutup daun pepaya berkhasiat menghilangkan aroma menyengatnya.

7. Untuk membunuh bakteri penyebab penyakit dalam daging, pastikan menggunakan api atau panas yang cukup ketika memanggang atau membakar daging.

8. Sebaiknya daging direndam aneka bumbu yang dapat mengurangi pembentukan bakteri di dalam daging.

9. Dengan menambahkan gula pada pengolahan daging, selain bermanfaat sebagai cita rasa, juga memberikan warna pada permukaan dan lapisan dalam daging.

10. Sebaiknya gunakan penjepit atau spatula demi menghindari atau melepaskan tetesan air dan darah pada daging. ( tempointeraktif.com )


  • Mengenal Sekolah Ideal
    Setiap menjelang tahun ajaran baru, hampir semua orangtua bingung mencari sekolah yang tepat untuk anak-anaknya. Sebagai orangtua, tentu kita ingin memberikan yang terbaik untuk anak-anak. Namun…
  • Inilah Hubungan Usia dan Kebutuhan Tidur Manusia
    Anda capeeeeeee banget, di meja kerja, tau2 kelapa anda ngangguk2 dan langsung bobo. Padahal semalem anda bobo, diatas kasur empuk dan susah banget bobo, dan akhirnya malah bangun kepagian. Ini…
  • Ingin Sukses Bekerja di Rumah ...???  Baca Tips Berikut Ini...
    Prinsip Dasar Sukses Bekerja dari Rumah. Perkembangan teknologi membuat banyak orang bisa bekerja di mana saja dan tidak harus selalu berada di kantor. Bahkan meeting pun bisa dilakukan melalui…
  • Inilah Tempat - Tempat  Menyimpan Pesan Rahasia Anda
    Memberikan pasangan segudang pesan cinta, merupakan cara mujarab agar kisah asmara tetap bergelora. Menghujani si dia dengan kata-kata sakti seperti "I Love You" atau "You are So Sexy" dapat…
  • Inilah Penyebab Nafsu Makan Bisa Meningkat ?
    Kenapa Nafsu Makan Bisa Meningkat ?. Inilah Penyebab Nafsu Makan Bisa Meningkat. Saat datang ke sebuah pesta atau acara yang menyediakan beragam makanan, nafsu makan seseorang cenderung meningkat.…

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Kesehatan (50) Fisikologi Anak (37) Ibu dan Buah Hati (36) Rahasia Pria (33) Pasangan Hidup (31) Fisikologi (30) Anak (29) Tips dan Triks (29) Agama (28) Karyawan (25) Puasa Dan Lebaran (25) Ramuan Herbal (25) Kehamilan (23) Filosofi (21) Orang Tua (20) Penyakit (20) Rahasia Wanita (20) Beauty (19) Rahasia Tubuh (19) Produk (18) Suami Isteri (17) Tips and Trick (17) Health (16) Insomnia (16) Pendidikan (16) Pendidikan Anak (15) Rumah Tangga (15) Gaya Hidup (14) Lifestyle (14) Mitos dan Fakta (13) Tekhnologi Untuk Anak (13) Bahasa Tubuh (12) Budaya (12) Kasih Sayang (12) Kecerdasan Anak (12) Friendships (11) Kecantikan (11) No Smoking (11) Remaja (11) Diet (10) Kehidupan (10) Masalah Tidur Pada Anak (10) Autisme (9) Breast Bancer (9) Kesehatan Anak (9) Beauty Products (8) Makanan (8) Dating (7) Fashions (7) Kesehatan Wanita (7) Kesehatan Gigi (7) Moral (7) Beauty Recipes (6) Facebook (6) Hukum Islam (6) Kartu Kredit (6) Perawatan Rambut (6) Pernikahan (6) Perselingkuhan (6) Jewelry (5) Kesehatan Kulit (5) Pengobatan (5) Bayi Prematur (4) Breast Feeding (4) Fenomena (4) Keamanan (4) Products (4) Tekhnologi (4) Therapy (4) Wedding (4) Baby Gift (3) Baby games (3) Inner Beauty (3) Kejahatan (3) Multivitamin (3) Online Dating (3) Pendidikan Keluarga (3) Rezeki (3) Seluk Beluk Payudara (3) Seni Bercinta (3) Baby Names (2) Internet Marketing (2) Kanker Payudara (2) Kesehatan Telinga (2) Nasionalisme (2) Natural Beauty (2) Para Penguasa (2) Penyakit Jantung (2) Seksologi (2) Selebritis (2) Sleep (2) Teroris (2) Tontonan Anak (2) Alergi (1) Cancer (1) Demam Berdarah (1) Diabetes (1) Indonesia (1) Kenangan (1) Kesehatan Mata (1) Lung Cancer (1) Natural Product (1) Party (1) Penyakit Maag (1) SEO (1) Science (1) Seluk Beluk Ciuman (1) Seluk Beluk Vagina (1) Wa (1) m (1)