Isotonik Alami Itu Bernama Air Kelapa. Air Kelapa, Isotonik Alami - Selama bulan puasa, air kelapa merupakan minuman penyegar yang paling banyak dicari untuk berbuka puasa. Selain menyegarkan, ternyata air kelapa merupakan minuman isotonik alami.
Menurut Badan Pertanian Dunia (FAO), air kelapa muda bisa digunakan sebagai minuman penambah energi alami. Hal ini karena air kelapa kaya akan potasium (kalium), gula, dan protein. Secara alami, air kelapa muda mempunyai komposisi mineral dan gula yang sempurna, sehingga mirip dengan cairan tubuh manusia.
Berbeda dengan minuman isotonik dalam kemasan yang berbahaya bila dikonsumsi sembarangan, air kelapa relatif aman untuk dikonsumsi.
Karena itu, jika Anda banyak melakukan kegiatan yang menguras keringat, minumlah air kelapa muda secukupnya untuk mengganti cairan tubuh yang hilang. Namun, perlu diketahui bahwa sekali dibuka dan dikeluarkan dari tempurungnya, air kelapa mudah sekali mengalami perubahan cita rasa dan penurunan nilai gizi.
Agar khasiat dari air kelapa tak hilang, lebih baik minum air kelapa segar yang baru dibuka dari tempurung. Minumlah tanpa campuran apa pun, seperti sirop. Tambahkan saja es batu dan sedikit gula agar kesegarannya semakin terasa. ( kompas.com )
Mungkin Artikel Berikut Juga Anda Butuhkan
Inilah Titik - Titik Keharaman Aneka Munuman Sirup
Sirup merupakan minuman yang kerap hadir dalam se buah perjamuan. Di setiap rumah Muslim, pada hari raya, pasti telah tersedia minuman sirup. Bahkan aneka minuman dengan campuran sirup biasanya menjadi minuman istimewa ...
Kenali Aneka Ramuan Herbal Penyembuh Jerawat
Bentuknya bulat, kecil, dan berisi. Itulah jerawat bandel yang jadi permasalahan setiap wanita sepanjang masa. Indonesia memiliki kekayaan alam herbal yang luar biasa. Dan banyak pula penelitian yang dilakukan terha ...
Inilah Manfaat Buah Semangka Bagi Vitalitas Pria
Manfaat Buah Semangka Bagi Pria. Menurut peneliti dari Universitas Texas A&M, AS, menyimpulkan sitrulin, kandungan rahasia dalam buah semangka berkhasia membuat pembuluh darah menjadi relaks. Sehingga memperlancar ...
Membuang Racun Tubuh Dengan Mandi Garam
Mandi adalah cara paling mudah dan sederhana untuk membersihkan tubuh dan menghilangkan stres. Racun-racun yang menempel pada tubuh juga bisa dihilangkan dengan mandi. Tentunya, mandi yang dilakukan bukan mandi biasa, ...
Inilah Asal Usul dan Manfaat Madu Pahit Bagi Kesehatan
Madu lebah "pelawan" atau madu pahit murni yang banyak ditemukan di Kabupaten Bangka Barat, Provinsi Bangka Belitung (Babel), ternyata diminati para wisatawan, karena memiliki khasiat yang mampu menyembuhkan berbagai m ...
Antara Makanan Kaleng dan Makanan Segar. Pilih Mana ... ???
Makanan kaleng banyak dipilih karena praktis dibandingkan bahan makanan yang segar. Pusat perbelanjaan saat ini banyak menyediakan makanan kaleng selain makanan segar.
Tetapi apakah semua makanan kaleng buruk atau s ...
Kenali Aneka Bahan Makanan dan Khasiatnya Bagi Tubuh
Orang bisa sakit karena makanan, tetapi juga bisa sembuh atau sehat berkat makanan. Makanan penyembuh itu tentu yang tepat untuk penyakit. Berikut beberapa jenis makanan dan minuman yang bermanfaat untuk kondisi kese ...
Waah... !!! Coklat dipercaya sebagai makanan para dewa
Coklat, Pereda Sakit Alami. Tak berlebihan jika sejumlah orang menyebut coklat sebagai makanan surga. Oleh bangsa Aztec di Meksiko, coklat, yang berasal dari kata xocoati (bahasa suku Aztec), dipercaya sebagai kiriman ...
Inilah Beberapa Cairan Alami Untuk Meredam Demam Berdarah
Selain minyak sereh untuk menangkal bahaya DBD, orang sering memanfaatkan kasiat jambu biji. Maklum banyak orang yang mengaku berhasil terselamatkan dari demam berdarah berkat jus jambu biji.
Tertolongnya pasien DBD ...
Inilah Manfaat Air Kelapa Bagi Tubuh Manusia
Alasan Perlu Minum Air Kelapa - Sejak lama, kelapa dikenal sebagai tumbuhan yang kaya manfaat. Nyaris tak ada bagian dari tanaman kelapa yang tidak bermanfaat bagi kehidupan.
Namun tak jarang pula orang yang tida ...
Agar Bermanfaat, Minumlah Kopi Dengan Benar
Beginilah Cara Meminum Kopi Yang Benar - Bagi pencinta kopi, minuman ini adalah pendongkrak energi. Tak mengherankan jika mereka bisa minum lebih dari satu cangkir kopi sehari.Jika Anda mengetahui cara minum kopi yang ...
Lawan Flu Dengan Makan Cabai
Musim hujan telah tiba. Tidak hanya banjir yang menghantui, berbagai penyakit yang biasa timbul akibat musim hujan juga mulai jadi ancaman. Salah satunya adalah flu.
Flu kadang sangat menjengkelkan karena sangat men ...
Beginilah Cara Mengatasi Ketombe Si Kecil
Ketombe tidak hanya menyerang orang dewasa. Anak-anak juga bisa terserang ketombe. Sedikit berbeda, ketombe pada bayi bukan berupa sisik putih, melainkan lebih mirip kerak. Tak heran, jika orang lebih mengenalnya denga ...
Inilah Manfaat Efektif Gula Selain Pemanis
Manfaat Lain Dari Gula. Manfaat Efektif Gula Selain Pemanis. Gula tidak hanya berfungsi sebagai pemanis minuman atau makanan tetapi juga bisa digunakan untuk menyembuhkan luka infeksi termasuk bedsore ( luka di kulit a ...
Mengenal Aromatherapy, Seluk Beluk dan Manfaatnya
Aromatherapy dikenal sebagai 'obat' paling manjur untuk relaksasi. Anda bisa gunakan minyak aromatherapy di kamar tidur atau saat meditasi. Pilih yang sesuai dengan kebutuhan Anda.
1. Basil:
Mengatasi sakit ...

Setiap jam satu wanita Indonesia meninggal dunia akibat kanker leher rahim (serviks), sedangkan di Asia Pasifik setiap empat menit, dan di dunia setiap dua menit."Prevalensi kanker serviks di…

Awas .... !!! Strategi Baru Para Dokter Merampok Pasiennya - Perselisihan antara Prita Mulyasari melawan Rumah Sakit Omni Internasional pernah menjadi perhatian nasional. Berhari-hari beritanya …

Setiap anak memiliki kemampuan yang berbeda-beda. Ada yang dapat menghafal dengan mudah. Namun, ada juga yang kurang. Bagi yang mudah, tentu itu tidak terlalu bermasalah. Tapi, bagaimana bagi yang…

Perselingkuhan memang bisa dianggap sebagai kesalahan fatal dalam sebuah hubungan. Tak mengherankan jika selama ini banyak berkembang opini tentang perselingkuhan. Namun, tidak semua opini tersebut…

Tentang Bayi Tabung dan Persoalan Hukumnya. Persoalan Bayi tabung ini mencuat ke permukaan karena adanya keinginan dari banyak pasangan suami istri karena satu hal dan yang lainnya yang tidak bisa…
Tidak ada komentar:
Posting Komentar