Inilah Manfaat Efektif Gula Selain Pemanis


Manfaat Lain Dari Gula. Manfaat Efektif Gula Selain Pemanis. Gula tidak hanya berfungsi sebagai pemanis minuman atau makanan tetapi juga bisa digunakan untuk menyembuhkan luka infeksi termasuk bedsore ( luka di kulit akibat terlalu lama berbaring sakit di tempat tidur )

Sistem pengobatan tradisional Afrika ini telah dibuktikan melalui studi ilmiah di Selly Oak Hospital di Birmingham, Inggris, oleh Moses Murandu, seorang perawat asal Zimbabwe, Afrika. Murandu mengaku terinspirasi dari cara ayahnya menaburkan butiran gula ke luka warga desa di Zimbabwe dan mengira kalau cara tersebut merupakan sistem pengobatan yang digunakan secara luas. Tetapi setelah pindah ke Inggris, dia mengaku terkejut karena dokter sama sekali tidak menggunakan gula.
Inilah Manfaat Efektif Gula Selain Pemanis

Untuk membuktikan efek gula terhadap luka, Murandu melakukan percobaan pada 21 pasien penderita luka yang sudah tidak merespon sistem pengobatan medis konvensional di Selly Oak Hospital. Studinya menemukan, menaburkan butiran gula ke bedsore, luka di kaki atau luka amputasi sebelum diperban terbukti bisa membunuh bakteri yang mencegah pemulihan dan penyebab rasa sakit kronis.

"Bakteri memerlukan air untuk hidup, tapi gula bekerja menarik air dari luka ke perban," tutur Murandu. Dan cara ini, terang Murandu, bisa menyelamatkan nyawa sekaligus menghemat biaya pengobatan untuk penyembuhan luka.

Selain itu, lanjut Murandu, berbeda dengan garam yang menimbulkan rasa sakit, gula justru mengurangi rasa sakit secara drastis."Saya turut bergembira pada pasien penderita luka kronis yang telah membaik, karena pengobatan ini sudah meringankan rasa sakit mereka."Pengobatan ini, terang Murandu lagi, diharapkan bisa digunakan di banyak tempat, karena memang terbukti efektif.

Menggunakan gula sebagai obat penyembuh luka telah lama dibicarakan. Tetapi, ini merupakan studi ilmiah pertama yang menunjukkan efektivitasnya. ( suaramedia.com )


  • Kurang Tidur Dapat Melipatgandakan Risiko Obesitas Pada Orang Dewasa
    Gemuk Karena Kurang Tidur ... ??? - Untuk wanita yang kurang tidur, jangan kaget jika Anda mengalami kegemukan. Karena semakin banyak bukti menunjukkan bahwa kelelahan kronis akibat kurang tidur…
  • When to Save or Splurge
    When to Save or Splurge - Let's face it. Most of us spend way too much on our beauty regimens. The average woman spends a whopping $15,000 on makeup in her lifetime, according to mint.com. There's a…
  • Secara alami, air kelapa muda mempunyai komposisi mineral dan gula yang sempurna
    Isotonik Alami Itu Bernama Air Kelapa. Air Kelapa, Isotonik Alami - Selama bulan puasa, air kelapa merupakan minuman penyegar yang paling banyak dicari untuk berbuka puasa. Selain menyegarkan,…
  • Cinta itu berjalan seiring dengan seringnya bersama
    Hari gini, menikah masih dijodohkan ?. Kalau Anda menjadi sasaran perjodohan orang tua atau teman, apa reaksi Anda? Jawabannya sangat mungkin beragam. Bisa jadi, mulai dari malu, protes hingga…
  • Inilah Tanggapan dosen matematika soal PR anak SD hebohkan Facebook
    PR matematika murid kelas 2 SD yang dikerjakan oleh sang kakak mahasiswa jurusan Teknik Mesin Universitas Diponegoro, menjadi pembicaraan hangat di media sosial. Soal hitungan 4+4+4+4+4+4 = 4 x 6 =…

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Kesehatan (50) Fisikologi Anak (37) Ibu dan Buah Hati (36) Rahasia Pria (33) Pasangan Hidup (31) Fisikologi (30) Anak (29) Tips dan Triks (29) Agama (28) Karyawan (25) Puasa Dan Lebaran (25) Ramuan Herbal (25) Kehamilan (23) Filosofi (21) Orang Tua (20) Penyakit (20) Rahasia Wanita (20) Beauty (19) Rahasia Tubuh (19) Produk (18) Suami Isteri (17) Tips and Trick (17) Health (16) Insomnia (16) Pendidikan (16) Pendidikan Anak (15) Rumah Tangga (15) Gaya Hidup (14) Lifestyle (14) Mitos dan Fakta (13) Tekhnologi Untuk Anak (13) Bahasa Tubuh (12) Budaya (12) Kasih Sayang (12) Kecerdasan Anak (12) Friendships (11) Kecantikan (11) No Smoking (11) Remaja (11) Diet (10) Kehidupan (10) Masalah Tidur Pada Anak (10) Autisme (9) Breast Bancer (9) Kesehatan Anak (9) Beauty Products (8) Makanan (8) Dating (7) Fashions (7) Kesehatan Wanita (7) Kesehatan Gigi (7) Moral (7) Beauty Recipes (6) Facebook (6) Hukum Islam (6) Kartu Kredit (6) Perawatan Rambut (6) Pernikahan (6) Perselingkuhan (6) Jewelry (5) Kesehatan Kulit (5) Pengobatan (5) Bayi Prematur (4) Breast Feeding (4) Fenomena (4) Keamanan (4) Products (4) Tekhnologi (4) Therapy (4) Wedding (4) Baby Gift (3) Baby games (3) Inner Beauty (3) Kejahatan (3) Multivitamin (3) Online Dating (3) Pendidikan Keluarga (3) Rezeki (3) Seluk Beluk Payudara (3) Seni Bercinta (3) Baby Names (2) Internet Marketing (2) Kanker Payudara (2) Kesehatan Telinga (2) Nasionalisme (2) Natural Beauty (2) Para Penguasa (2) Penyakit Jantung (2) Seksologi (2) Selebritis (2) Sleep (2) Teroris (2) Tontonan Anak (2) Alergi (1) Cancer (1) Demam Berdarah (1) Diabetes (1) Indonesia (1) Kenangan (1) Kesehatan Mata (1) Lung Cancer (1) Natural Product (1) Party (1) Penyakit Maag (1) SEO (1) Science (1) Seluk Beluk Ciuman (1) Seluk Beluk Vagina (1) Wa (1) m (1)