Proporsi usia penderita penyakit demam berdarah dengue kini bergeser. Jika sebelumnya penyakit ini lebih banyak menyerang anak-anak, kini lebih banyak mengancam remaja dan dewasa. Tenaga kesehatan perlu mengenali fenomena ini.
Peran tenaga kesehatan, termasuk bidan, penting untuk mengenali gejala penyakit tersebut agar dapat memberikan penanganan yang sesuai.
Hal itu terungkap dalam jumpa pers memperingati ulang tahun ke-59 Ikatan Bidan Indonesia (IBI) sekaligus Kampanye Tangani Tepat Demam pada DBD Anak, Selasa (29/6).
Dokter spesialis anak dari Departemen Ilmu Kesehatan Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia dan RS Cipto Mangukusumo (RSCM) Jakarta, Alan R Tumbelaka, mengatakan, penderita demam berdarah dengue (DBD) yang berusia di atas 15 tahun terus bertambah. Virus dengue disebarkan lewat gigitan nyamuk aedes aegypti.
Mengutip data Kementerian Kesehatan, dia mengungkapkan, pada 1993, penderita usia di atas 15 tahun sekitar 20 persen dan terbanyak pasien berusia 4–14 tahun, yakni sekitar 60 persen. Sisanya, anak usia 1–4 tahun dan anak di bawah satu tahun. Namun, sejak 2003 hingga sekarang, trennya berubah, yakni penderita berusia di atas 15 tahun bertambah lebih dua kali lipat. Adapun penderita berusia 4–14 tahun menyusut. ”Remaja dan dewasa harus lebih berhati-hati. Di RSCM, misalnya, sekarang ahli penyakit dalam mulai banyak terlibat pada kasus demam berdarah. Dulu, lebih banyak dokter anak,” ujarnya.
Dia mengatakan, kesimpulan itu diperoleh berdasarkan statistik dan belum diketahui penyebab perubahan proporsi usia penderita. Tanda-tanda yang dialami pasien tidak terjadi perubahan. Hanya saja, penderita anak biasanya kesulitan mengekspresikan keluhan, berbeda dengan orang dewasa.
Dia mengatakan, tenaga kesehatan harus memahami dengan baik tanda-tanda infeksi virus dengue untuk memberikan konsultasi tepat. Berdasarkan data Kementerian Kesehatan, jumlah kasus DBD tercatat 137.469 kasus dengan korban meninggal 1.187 jiwa tahun 2008. Sepanjang tahun 2009 jumlah kasus naik menjadi 154.855 kasus dan 1.384 meninggal dunia.
Dalam sambutan Ketua Pengurus Pusat IBI yang dibacakan Bendahara IBI, Tuminah Wiratmoko, terungkap bahwa bidan kerap menjadi garda depan yang sangat dibutuhkan
dalam menghadapi keluhan masyarakat bidang kesehatan. Bidan berperan mendidik dan menyebarkan informasi kepada masyarakat, termasuk dalam usaha menurunkan angka kejadian DBD.
Mungkin Artikel Berikut Juga Anda Butuhkan
Menjenguk Orang Sakit Mampu Menguatkan Kekebalan Tubuh
Penelitian terbaru menyebutkan, menjenguk orang sakit menguatkan kekebalan tubuh. Jenguk Sakit, Kuatkan Kekebalan Tubuh. Orang biasanya jijik atau tidak tega melihat orang sakit. Tapi penelitian terbaru menyebutkan, me ...
Penuhi Kebutuhan Vitamin Harian Anda ... !!!
Tubuh tidak bisa memproduksi vitamin sendiri. Untuk itu sangat penting memenuhi kebutuhan vitamin untuk tubuh setiap harinya.
Sebagus dan semahal apapun pil atau suplemen vitamin yang Anda konsumsi, bukan berarti An ...
Mencermati Sinyal Penyakit yang Sering Disepelekan
Empat Sinyal Penyakit yang Kerap Disepelekan. Saat Anda mengalami penyakit tertentu pasti tubuh mengirimkan sinyal atau gejala. Tetapi seringkali gejala tersebut tidak disadari atau dianggap hanya hal biasa. Ada empat ...
Inilah Akibatnya Jika Anda Tidak Mengontrol Nafsu Makan
Jika Anda Tidak Mengontrol Nafsu Makan. Saat perayaan hari besar keagamaan seperti Lebaran, berbagai makanan khas pasti akan tersaji. Mulai dari masakan bersantan, kue kering, kue basah, hingga keripik akan tertata rap ...
Inilah Beberapa Posisi Duduk Yang Baik dan Benar
Tulang punggung merupakan bagian tubuh yang memiliki peranan sangat besar dalam menjaga kestabilan tubuh. Tidak dapat dipungkiri, sebagian besar aktivitas sehari-hari dapat dilakukan dalam posisi duduk, sehingga pe ...
Semakin Jauh Dari Agama Membuat Kesehatan Semakin Menurun, Ini Buktinya
Inilah Bukti Yang Menunjukkan Bahwa Bila Semakin Jauh Dari Agama Membuat Kesehatan Semakin Menurun - Bahkan orang dan kelompok yang beraliran “ketat” sekalipun masih membantu dalam kesehatannya -- Bagi sebagian orang, ...
Efek Kopi Yang Diminum Pagi Tak Akan Bertahan Sampai SoreKetika pekerjaan dan kehidupan membebani kita dengan berbagai masalah yang datang secara bertubi-tubi, membuat tubuh dan pikiran kita kehilangan banyak energi. Mengkonsumsi berbagai suplemen dan vitamin bisa menjadi pen ...
Wow .... !!! Ada Alat Bedah Tertinggal di Perut Seorang Perempuan
Seorang staf medis di Republik Ceko dikenakan tindakan indisipliner setelah satu alat bedah sepanjang satu kaki ditemukan di dalam perut seorang perempuan yang dioperasi lima bulan lalu.
Pasien tersebut, Zdenk ...
Cegah Kanker Prostat Dengan Kopi
Kopi Mampu Mencegah Kanker Prostat. Kopi bisa mengurangi risiko penyakit kanker prostat pada kaum pria. Hal tersebut diketahui dari penelitian yang dilakukan oleh tim peneliti dari Harvard Medical School, Amerika Serik ...
Inilah Bukti Bahwa Orang Yang Ta'at Beribadah Ternyata Lebih Sehat
Melakukan olahraga teratur dibarengi konsumsi makanan bergizi seimbang selama ini selalu didengung-dengungkan oleh para pakar kesehatan sebagai resep jitu dalam menjaga tubuh tetap sehat dan bugar. Tetapi alangkah baik ...
Inilah Penyebab "Ngiler Saat Tidur" dan Cara Mengatasinya
Ada berbagai macam gangguan tidur yang bisa membuat seseorang merasa malu jika diketahui oleh orang lain, salah satunya adalah mengiler saat sedang tidur. Lalu apa yang menyebabkan seseorang mengiler saat tidur?
Jik ...
Bibir Pecah-pecah di Musim Dingin ? Begini Cara Alami Mengobatinya
Cara Alami Obati Bibir Pecah-pecah di Musim Dingin - Di musim hujan, kulit Anda terkadang menjadi kering. Begitu pun dengan bibir Anda, ketika dingin, bibir bisa saja menjadi kering dan pecah-pecah.
Untuk mengobati bi ...
Minum Suplemen Pengganti Olahraga?
Tidak diragukan lagi bahwa olahraga, terutama jenis aerobik, bisa menambah tabungan kesehatan kita dimasa depan. Namun baru-baru ini beberapa peneliti menyatakan, melakukan aktivitas olahraga ditambah dengan suplemen a ...
Inilah Yang Buruk Yang Bermanfaat
Rasanya memang tidak mungkin bahwa beberapa musuh kesehatan kita, ternyata memiliki dampak negatif bagi kesehatan kita... coba kita cek satu persatu...
1.Nikotin
Baik untuk otak, dan efeknya dapat membentuk dasar bag ...
Penuhi Kebutuhan Vitamin Harian Anda ... !!!
Tubuh tidak bisa memproduksi vitamin sendiri. Untuk itu sangat penting memenuhi kebutuhan vitamin untuk tubuh setiap harinya.
Sebagus dan semahal apapun pil atau suplemen vitamin yang Anda konsumsi, bukan berarti An ...

Tertawalah. Karena Itu Sangat Manjur Menghilangkan Stres. Ketika orang tertawa, hal itu tidak hanya meringankan beban mental, tetapi juga mendorong terjadinya perubahan fisik.
Obat stress…

Beberapa kebiasaan kecil yang kita lakukan ternyata bisa membuat penampilan tidak terlihat maksimal. Kebiasan buruk tersebut biasanya dilakukan tanpa Anda sadari. Untuk itu ketahui kebiasaan buruk…

Perilaku Wanita Yang Membuat Kesal. Perilaku Wanita Bisa Bikin Pria Kesal - Pria mengagumi wanita karena berbagai alasan. Entah itu, sikap keibuannya, kulit halusnya, atau kecerdasannya. Namun, ada…

Kasihanilah Kaki Anda - Meski letaknya di bawah, sebenarnya kaki merupakan bagian tubuh yang sangat penting. Kaki yang sehat dan terawat menunjang kesehatan tubuh secara keseluruhan.
Bila Anda…

Meningkatkan Kualitas dan Kuantitas Keberkahan Rizki - Alhamdulillah, segala puji bagi Allah, Rabb semesta alam. Tidak ada Tuhan yang berhak disembah kecuali hanya Dia semata. Yang jika…
Tidak ada komentar:
Posting Komentar