Waah... !!! Coklat dipercaya sebagai makanan para dewa


Coklat, Pereda Sakit Alami. Tak berlebihan jika sejumlah orang menyebut coklat sebagai makanan surga. Oleh bangsa Aztec di Meksiko, coklat, yang berasal dari kata xocoati (bahasa suku Aztec), dipercaya sebagai kiriman Dewa Pertanian dari surga. Coklat dipercaya sebagai makanan para dewa. 

Selain rasanya enak, coklat juga berkhasiat sebagai obat pereda sakit alami. Seperti yang terungkap dalam studi yang dilakukan sejumlah peneliti di Universitas Chicago, kenikmatan yang didapat saat mengulum coklat akan bekerja sebagai pereda sakit.
Coklat, Pereda Sakit Alami

Coklat, Pereda Sakit Alami

Dalam studi yang dipublikasikan dalam Journal of Neuroscience, itu para peneliti melakukan uji coba terhadap sekelompok tikus yang ditempatkan di sebuah kandang. Tikus terlihat kesakitan dan mengangkat cakarnya saat lantai kandang dipanaskan. Namun, ketika tikus diberi makan coklat, mereka tak mengangkat cakarnya meski lantai tetap panas.

Meskipun penelitian dilakukan terhadap hewan, namun para peneliti yakin akan berdampak sama pada manusia. "Dampaknya sangat luar biasa," kata Professor Peggy Mason.

Daya rangsang coklat untuk memproduksi endorphin mampu menciptakan suasana hati yang tenang. Endorphin merupakan zat kimia pada otak yang bisa menurunkan stres. Jadi makanlah coklat, jika Anda merasa sakit.


  • Inilah Hikmah Mimpi Sesuai dengan Waktu Mimpi Itu Datang
    Betulkah mimpi merupakan bahasa sandi dari Tuhan yang berkehendak untuk berkomunikasi dengan manusia? Jika demikian, apakah semua mimpi memiliki makna tertentu?Banyak ragam pandangan orang mengenai…
  • Beberapa Kiat dan Persiapan Dalam Mengghadapi Musim Hujan
    Hujan sudah mulai sesekali turun di beberapa daerah di Jakarta. Meski entah kapan musim hujan dimulai, tak ada salahnya kalau rumah dipersiapkan untuk menghindari hal terburuk. Atap Periksalah…
  • Inilah Sejarah Awal Mulanya Kewajiban Zakat
    Inilah Sejarah Awal Mulanya Kewajiban Zakat --Kewajiban yang dikenal sebagai zakat merupakan salah satu dari lima rukun Islam. Namun, permasalahan zakat tidak bisa dipisahkan dari usaha dan…
  • Mengapa Cantik Mesti Putih ?
    Mengapa Harus Memutihkan Kulit Sih?. Warna kulit yang putih hingga saat ini masih dijadikan ukuran kecantikan perempuan Indonesia sehingga banyak wanita yang ingin menjadikan kulitnya lebih putih,…
  • 10 Tips On How To Get That Guy
    1. Show the Guy That You Are VulnerableMen need to feel needed, yes it may be from the dinosaurs but it does still apply. I do not mean that you have to be weak, give in to whatever he wants, and…

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Kesehatan (50) Fisikologi Anak (37) Ibu dan Buah Hati (36) Rahasia Pria (33) Pasangan Hidup (31) Fisikologi (30) Anak (29) Tips dan Triks (29) Agama (28) Karyawan (25) Puasa Dan Lebaran (25) Ramuan Herbal (25) Kehamilan (23) Filosofi (21) Orang Tua (20) Penyakit (20) Rahasia Wanita (20) Beauty (19) Rahasia Tubuh (19) Produk (18) Suami Isteri (17) Tips and Trick (17) Health (16) Insomnia (16) Pendidikan (16) Pendidikan Anak (15) Rumah Tangga (15) Gaya Hidup (14) Lifestyle (14) Mitos dan Fakta (13) Tekhnologi Untuk Anak (13) Bahasa Tubuh (12) Budaya (12) Kasih Sayang (12) Kecerdasan Anak (12) Friendships (11) Kecantikan (11) No Smoking (11) Remaja (11) Diet (10) Kehidupan (10) Masalah Tidur Pada Anak (10) Autisme (9) Breast Bancer (9) Kesehatan Anak (9) Beauty Products (8) Makanan (8) Dating (7) Fashions (7) Kesehatan Wanita (7) Kesehatan Gigi (7) Moral (7) Beauty Recipes (6) Facebook (6) Hukum Islam (6) Kartu Kredit (6) Perawatan Rambut (6) Pernikahan (6) Perselingkuhan (6) Jewelry (5) Kesehatan Kulit (5) Pengobatan (5) Bayi Prematur (4) Breast Feeding (4) Fenomena (4) Keamanan (4) Products (4) Tekhnologi (4) Therapy (4) Wedding (4) Baby Gift (3) Baby games (3) Inner Beauty (3) Kejahatan (3) Multivitamin (3) Online Dating (3) Pendidikan Keluarga (3) Rezeki (3) Seluk Beluk Payudara (3) Seni Bercinta (3) Baby Names (2) Internet Marketing (2) Kanker Payudara (2) Kesehatan Telinga (2) Nasionalisme (2) Natural Beauty (2) Para Penguasa (2) Penyakit Jantung (2) Seksologi (2) Selebritis (2) Sleep (2) Teroris (2) Tontonan Anak (2) Alergi (1) Cancer (1) Demam Berdarah (1) Diabetes (1) Indonesia (1) Kenangan (1) Kesehatan Mata (1) Lung Cancer (1) Natural Product (1) Party (1) Penyakit Maag (1) SEO (1) Science (1) Seluk Beluk Ciuman (1) Seluk Beluk Vagina (1) Wa (1) m (1)