Makna Bahasa Tubuh. Bahasa tubuh Anda akan mengirimkan sinyal kepada pikiran bawah sadar lawan bicara. Lewat bahasa tubuh, tabir perasaan lawan bicara akan tersibak.
Kita bisa mempelajari bahasa tubuh lawan bicara. Purnawan E. Andoko dari Wellness World memberi rahasianya:
Menyilangkan tangan, dan menelengkan kepala.
Bahasa Kepala
- Condong ke arah Anda: tertarik, setuju.
- Menjauh secara mendadak: curiga, tidak percaya.
- Topang dagu: bosan.
- Mengangguk: setuju.
- Banyak menoleh: tidak sabar, ingin menyudahi pembicaraan.
Bahasa Mata
- 60 persen menatap langsung: tertarik.
- 80 persen tatapan langsung: tertarik secara seksual.
- 100 persen tatapan langsung: perlawanan.
- Penghindaran tatapan: me¬nyem¬bunyikan sesuatu.
- Lensa mata membesar: sangat tertarik.
- Tatapan jatuh ke bawah dan melirik ke kiri/kanan: tertarik pada Anda.
- Lirik kanan/kiri langsung: bosan.
- Kedipan cepat: tidak setuju.
Bahasa Tangan
- Telapak terbuka ke atas: jujur terbuka.
- Telapak di saku atau tertutup: menyembunyikan sesuatu.
- Mengepal: tegang, tidak nyaman, marah.
- Menutup mulut/hidung: indikasi berbohong.
- Membentuk kerucut: percaya diri atau yakin.
- Tangan di atas meja: siap untuk setuju.
- Jari mengetuk-ngetuk: bosan atau ingin bicara.
Gerakan Lain
- Dada atau pinggul didekatkan: tertarik secara seksual.
- Kaki mengetuk lantai: ingin bicara atau bosan.
Nada atau Kecepatan Bicara
- Lambat dan nada akhir turun: yakin dan menguasai.
- Penekanan kata: otoritatif.
- Nada dan kecepatan meninggi: emosi, tegang, atau menyembunyikan sesuatu.
Bahasa Penolakan
- Kaki atau tangan bersilang.
- Melirik ke kiri/kanan, kepala menoleh ke kiri atau kanan.
- Tatapan langsung minimal.
- Mengetukkan jari atau kaki. Arah kaki tidak kepada Anda.
- Postur tubuh tertutup.
Bahasa Keterbukaan
- Tatapan langsung banyak dengan lensa mata membesar.
- Tangan menangkup membentuk menara.
- Arah kaki kepada Anda.
- Postur tubuh terbuka.
Bahasa Siap Menerima
- Kontak mata lebih 60 persen dan banyak senyum lepas.
- Tubuh atau kepala mencondong kepada Anda.
- Banyak anggukan dan wajah menghadap langsung ke Anda.
- Tangan terbuka di atas meja.
Bahasa Curiga
- Postur tubuh tertutup
- Tangan berada di saku atau posisi menyilang.
- Tatapan melalui sudut mata (lirikan) berulang kali.
- Arah kaki menyerong.
Bahasa Tidak Jujur
- Banyak menatap ke samping khususnya pada bagian kata atau kalimat bohong.
- Tangan sering menutup mulut atau hidung, atau meraba hidung atau telinga.
- Postur tidak nyaman.
Mungkin Artikel Berikut Juga Anda Butuhkan
Pengaruh Efektifitas Komunikasi Terhadap Dampak Krisis Kesehatan
Ahli komunikasi krisis pada "Centers for Disease Control and Prevention" (CDC) Amerika Serikat Barbara J Reynolds mengatakan, komunikasi yang efektif dapat mengurangi dampak krisis kesehatan seperti pandemi dan kejadia ...
Beginilah Cara Memupuk Kedewasaan Pria
Untuk memupuk kedewasaan seorang pria, bisa dilakukan dengan berbagai cara. Salah satunya berpesiar atau melakukan perjalanan.Seperti yang dipaparkan Askmen, ada berbagai alasan lain yang mengharuskan kaum pria berpesi ...
Inilah Hubungan Kulit Bersih Dengan Kondisi Emosi Seseorang
Kulit Bersih Berhubungan dengan Kondisi Emosi — Setiap orang dalam hidupnya pernah mengalami masalah dengan kulit dan sebagian besar dari kondisi tersebut disebabkan oleh stres dan pikiran. Tak heran kini telah berkemb ...
Memahami Rasa Takut Dalam Diri Manusia
Krisis Amerika belum berakhir. Malah makin memburuk. Itulah yang dikemukakan oleh survei dari Asosiasi Gubernur Nasional, dirilis pada hari Sabtu akhir pekan lalu.
"Situasi ini cukup buruk bagi banyak negara di selur ...
Membaca Sinyal Cinta Sang Atasan
Tambatan hati memang bisa ditemukan di berbagai lokasi, tak terkecuali dalam lingkungan kerja, seperti kantor. Namun apa jadinya ketika si bos tampan terlihat jatuh hati pada Anda? Tantu saja hal ini bisa berpengaruh p ...
Inilah Cara Efktif Untuk Menghentikan Kebiasaan Gigit - Gigit Kuku
Menghentikan kebiasaan Gigit - Gigit Kuku - Banyak orang memiliki kebiasan buruk. Dan, mungkin beberapa dari mereka yang sulit menghentikan kebiasaan buruk itu. Salah satu kebiasaan buruk yang seringkali dilakukan tanp ...
Cara Mengatasi Pikiran Negatif
Berpikir Negatif Hanya Membuat Perasaan Tambah Gelisah. Berpikiran negatif tidak akan membawa kita kemana-mana, kecuali membuat perasaan tambah gelisah dan berakibat performa kita mengecewakan. Kalau tidak segera di at ...
Menganalisa Kecemasan Normal dan Kecemasan Tidak Normal
Seorang mahasiswa S2, koordinator kelas, sebutlah namanya Christin, membuat teman-teman sekelasnya terheran-heran. Pasalnya, Christin yang aktif, senang bercanda, dan memiliki postur tubuh bak atlet itu ternyata memili ...
Cara Mengatasi Pikiran Negatif
Berpikir Negatif Hanya Membuat Perasaan Tambah Gelisah. Berpikiran negatif tidak akan membawa kita kemana-mana, kecuali membuat perasaan tambah gelisah dan berakibat performa kita mengecewakan. Kalau tidak segera di at ...
Stres adalah beban yang menimpa tubuh kita dan membuat tubuh bereaksi secara darurat
Hindari Makanan Berlemak Jika Stress. Stres? Hindari yang Manis dan Berlemak - Stres adalah beban yang menimpa tubuh kita dan membuat tubuh bereaksi secara darurat. Kita mengenal adanya 2 macam jenis stres. Yang pertam ...
Pergunakan Bahasa Tubuh Ini Untuk Si Dia
Anda mungkin tidak menyadari bahwa semua bahasa tubuh Anda merupakan pesan untuk pria, bahkan ketika Anda belum berbicara dengannya. Judi James, seorang penulis buku tentang aturan bahasa tubuh, punya tips berkomunikas ...
Jika Orangtua Abai, Anak Terjebak pada Teknologi Informasi
Trend ajang narsisme di situs jejaring sosial telah membuat fatal pada anak. Para orangtua menjadi korban ulah anak yang lepas kontrol. Kenapa?
Dampak teknologi tak bisa dibendung. Sebab-sebab kejahatan karena tekno ...
Bagamana Jika Siswa Diajar Guru Yang Cantik ?
Bagamana Jika Siswa Diajar Guru Yang Cantik ?. Tuhan menciptakan kaum hawa sebagai makhluk hidup yang paling indah. Wajah cantik dan sikap lemah lembut para cewek jadi daya tarik yang bikin banyak mata melirik.Di bidan ...
Makan Keripik Membuat Hidup Anda Lebih Ceria
Jika terlihat keripik di depan mata, pasti Anda tidak akan bisa berhenti untuk mengunyah. Keripik mungkin bukan makanan terbaik jika dipandang dari sudut pandang gizi. Tetapi, makanan kecil ini bisa memperbaiki suasana ...
Inilah Orang - Orang Yang Berisiko Melakukan Bunuh Diri
Bunuh diri bukan penyakit, tetapi satu set perilaku kompleks yang benar-benar ada, dari sekadar pikiran menjadi tindakan. Ada beberapa jenis perilaku bunuh diri:1. Perilaku bunuh diri (Suicidal Behavior)Orang yang bert ...

Hati - Hati ... !!! kartun SpongeBob SquarePants Itu Bisa Merusak Otak Anak Berusia 4 Tahun - SpongeBob Rusak Otak Anak! - Hasil tes anak-anak yang menonton kartun produksi Nickelodeon itu jauh…

"Jangan Menangis, Sayang..." Bagi bayi berusia 1-3 tahun (batita), menangis merupakan hal yang wajar jika keinginannya jika tak dituruti. Batita memiliki keterbatasan untuk menyampaikan keinginannya…

An Unusual Way Of Enhancing The Beauty Of Your - Since ancient times body jewelry has been a part of the culture and heritage of different religions. It has been known to be an essential part of the…

Tips Aman Mencontek Saat Ujian. Dijamin ... !!!
Tips Aman Mencontek Saat Ujian. Dijamin ... !!!. Sebelum kita ulas mengenai cara-cara mencontek yang baik dan benar, alangkah baiknya kalo kita…

Di Indonesia, budaya selfie sudah sangat menjamur. Di mana pun berada, hal pertama yang dilakukan orang-orang adalah foto selfie. Pose atau gaya selfie pun sangat beragam, mulai dari mulut bebek…
Tidak ada komentar:
Posting Komentar